fbpx
4.88
(8 Ratings)

Ecommerce: Integrasi Midtrans & Raja Ongkir

Categories: Web Development
Wishlist Share
Share Course
Page Link
Share On Social Media

About Course

Ingin Membuat E-commerce Canggih dengan Fitur Pembayaran Otomatis dan Penghitungan Ongkir Real-Time?

Bayangkan memiliki toko online profesional dengan sistem pembayaran otomatis menggunakan Midtrans dan perhitungan ongkos kirim yang akurat dari Raja Ongkir—semuanya bisa kamu buat sendiri! Dalam kursus ini, kamu akan belajar bagaimana membangun platform e-commerce modern menggunakan teknologi MERN (MongoDB, Express, React, Node.js), dilengkapi dengan integrasi dua layanan populer tersebut.

Dengan panduan langkah demi langkah yang berbasis proyek nyata, kamu tidak hanya mempelajari teori. Kamu akan langsung membangun aplikasi e-commerce yang dapat digunakan di dunia nyata, meningkatkan skill coding kamu dan membuat portofolio yang mengesankan bagi para perekrut atau klien.

Daftar sekarang dan mulai perjalananmu menjadi pengembang e-commerce profesional! Bangun platform belanja online impianmu, lengkap dengan fitur pembayaran otomatis dan penghitungan ongkir, hanya dalam beberapa minggu. Kelas ini terbatas, jadi pastikan kamu bergabung sekarang!

Show More

What Will You Learn?

  • Membuat REST API Dengan Express Js
  • Mampu menggunakan MongoDB
  • Mengimplementasikan REDUX TOOLKIT
  • Mampu mengkomunikasikan antar Components di React JS
  • Membangun Real Time Chat dengan Socket Io
  • Membuat Web Responsive dengan Material UI
  • Deploy project ini ke paid VPS dan aaPanel
  • Memahami cara mengkonfigurasi NGINX
  • Integrasi Midtrans
  • Pembayaran dengan Virtual Account
  • Perhitungan Ongkos Kirim Otomatis dengan raja ongkir

Course Content

Frontend: Home

  • Persiapan & Appbar
    31:51
  • Footer & Menu
    18:51
  • Menampilkan Produk
    27:06
  • Pencarian Produk Berdasarkan Nama
    11:29
  • Pencarian Produk Berdasarkan Kategori
    16:00
  • Pagination
    19:16

Frontend: Detail Product

Frontend: Cart

Frontend: User Profile

Frontend: Admin Page

Frontend: Login & Registration

Backend: Persiapan & Database

Backend: User Authentication

Backend: CURD Product

Backend: User Authorization

Backend: CRUD User

Backend: CRUD Cart

Backend: Raja Ongkir

Backend: Midtrans

Backend: CRUD Order

Backend: Google Login

Backend: Email handler

Integration: User Authentication

Integration: Products

Integration: Midtrans

Integration: Cart

Integration: User Profile

Admin: Dashboard

Admin: User

Admin: Products

Admin: Order

Admin: Sales Report

Page Protection

Registration

Dynamic Web App

Review

Finalization

Deployment Using VPS

Live Chat

Student Ratings & Reviews

4.9
Total 8 Ratings
5
7 Ratings
4
1 Rating
3
0 Rating
2
0 Rating
1
0 Rating
FP
3 weeks ago
Gue sudah ikut beberapa kursus online, tapi ini yg terbaik!disupport sama mentor, tempat yang lain, mahal doang materinya kureng
AS
4 weeks ago
Materinya praktis dan langsung bisa diterapkan ke proyek. Integrasi pembayaran dan ongkir otomatis juga keren
MI
1 month ago
Mantap bang, Keren abis kelasnya
RS
4 weeks ago
Integrasi Midtrans dan RajaOngkir yang awalnya rumit jadi mudah dipahami. React.js dan Node.js juga dijelaskan dengan jelas. Worth every penny!
DD
4 weeks ago
Gue baru belajar web developer, kelas ini cocok banget dijelasin dari yang gampang ke yang jelimet, ya kadang bingung sedikit sih
MF
1 month ago
Keren pak, makasih juga sampe di remote pas ada kendala
BS
4 weeks ago
Yang saya suka fitur live chatnya, update lagi pak fiturnya
AH
1 month ago
Makasih bang kelasnya, saya belajar banyak, mudah mudah dapet kerjaan pake project ini